Office 365 adalah paket layanan kolaborasi dari microsoft yang dibuat sebagai solusi produktivitas kerja dan membantu perusahaan Anda berkembang secara efektif. Jika Anda sudah akrab dengan Microsoft Office, tentu tidak sulit bagi Anda untuk memahami Office 365. Namun, Office 365 tidak sekedar software yang memiiliki Office Suite tapi juga sebagai software pendukung dari keseluruhan tools pembuat dokumen untuk bisnis seperti Microsoft Office, Power Point, Access, Excel sampai dengan layanan email dan video conference dengan menggunakan Skype
Office 365 menawarkan 2 paket yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan yakni Business dan Enterprise. Untuk paket Business, ada 3 pilihan yang bisa diambil yaitu:
- Microsoft 365 Apps for Business, paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 versi offline.
- Microsoft 365 Business Basic, paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 versi online.
- Microsoft 365 Business Standard, paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 versi online & offline.
Begitu pula untuk paket Enterprise, dibagi lagi menjadi 3 pilihan yang bisa Anda ambil yaitu:
- Microsoft 365 Apps for Enterprise, paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 Offline beserta Advanced Service & Unlimited Seat Cap.
- Microsoft 365 Enterprise E1, paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 Online beserta Advanced Service & Unlimited Seat Cap.
- Microsoft 365 Enterprise E3, Paket yang bisa Anda dapatkan Office 365 versi online & offline beserta Advanced Service & Unlimited Seat Cap.
DAPATKAN PENAWARAN SPESIAL UNTUK ANDA JIKA BERLANGGANAN OFFICE 365 MELALUI EIKON TECHNOLOGY, MICROSOFT PARTNER INDONESIA